Kegiatan yang terpusat di Auditorium Putri tersebut mengusung tema ”Hiasi Duniamu dengan Karya Sastra”. Pak Syamsul, Pemimpin Redaksi Tabloid Salaf dalam acara tersebut memberikan pengantar dan berbagai kiat-kiat menjadi jurnalis yang baik. Program kerja Koordinator Pengembangan Sumber Daya Manusia (PSDM) itu pun berlangsung cukup meriah dan mendapat respon besar dari para peserta, terutama bagi mereka yang memang ingin mengenal lebih dalam tentang dunia tulis menulis.
Menurut Ketua Panitia, Nurmala Diah, pelatihan tersebut amat penting sebagai sarana penunjang siswi agar maksimal mengolah minat dan bakat khususnya dalam dunia tulis menulis, sehingga diupayakan kegiatan serupa terus dapat direalisasikan setiap tahunnya. Setelah pelatihan, para peserta diharapkan mampu membawa nama baik sekolah dengan karya tulis. Bahkan pihaknya berharap, agar siswi SMA menjadi penulis-penulis terhandal di seluruh dunia. (Dew)
Artikel Terkait:
Pesantren Kita
- Sukorejo - Ash-Shofwah Siapkan Kader Aswaja
- Bahtsul Masa’il, Bahas Polemik Antarsekte
- Bidang Pendidikan Gelar Festival Lomba Sains
- Seluruh Santri Ngaji Bab ‘Adab Al Jum’ah
- Sanggar Cermin Buka Sekolah Deklamasi III
- PP IKSASS Bentuk Kajian Aswaja Intensif
- Pesantren Selenggarakan Sarasehan Nasional
- Rayon IKSASS Ra’as Gelar Debat Ilmiah
- Siswa Kelas Akhir Rutin Gelar Istighatsah
- Gus Ipul: “Kiai Fawaid Kiai Istiqamah”
- Alumni Harus Tetap Menjaga Hubungan Ruhaniyah
- Isyarah Kepemimpinan Memang Ke Kiai Azaim
- Ribuan Masyarakat Dukung Kelestarian Pesantren
- Kiai Politik yang Tak Menikmati Politik
- Ribuan Jam’iyah Tahlil Dukung Cita-Cita Kiai Fawaid
- Wali Santri Jangan Resah
- Komik Kiai As’ad Juara Nasional
- Fiqh Perlu Diperbaharui
- P3M Dorong Dosen Lakukan Riset
- Cucu Syekh Abd Qadir Al Jaylani Jadi Dosen Ma’had Aly
- Sanggar Seni Cermin Siap Sambut Hari Pahlawan
- KBIH Ibrahimy Lepas Calon Jama’ah Haji
- Pengasuh Hadiri Langsung Penutupan OP2
- Syari’ah Audensi, Dakwah Siap Intifada
- ESA Sambut Tamu Belgia